Publikasi Ilmiah Sebagai Salah Satu Syarat Kelulusan

Surat Edaran Dirjen Dikti tentang keharusan publikasi ilmiah artikel mahasiswa S3 dan S2 sebagai syarat kelulusan, dapat disampaikan bahwa:

  1. Untuk syarat kelulusan mahasiswa Program Doktor (S3) artikel ilmiah hasil Disertasi minimal dipublikasikan pada Jurnal Internasional Program Pascasarjana Universitas Syiah Kuala (AIJSS dan AIJST) dengan melampirkan bukti accepted dari Editor Jurnal bersangkutan.
  2. Untuk syarat kelulusan mahasiswa Program Studi Magister (S2) artikel ilmiah hasil Tesis minimal dipublikasikan pada e-Jurnal Program Pascasarjana Universitas Syiah Kuala atau Jurnal Program Studi di lingkungan Program Pascasarjana Universitas Syiah Kuala dengan melampirkan bukti accepted dari Editor Jurnal bersangkutan.

untuk Surat Edaran dari PPs Unsyiah tentang keharusan publikasi ilmiah artikel mahasiswa S3 dan S2 sebagai syarat kelulusan dapat di download pada link berikut.
[wpdm_file id=37]

Form Pendaftaran Proposal Tesis

Revisi Form v.1.1

Kepada mahasiswa Magister Teknik Elektro Universitas Syiah Kuala dapat mendownload Form Pendaftaran Proposal TesisĀ  yang nantinya dilampirkan bersama proposal tesis yang telah disetujui oleh para Dosen Pembimbing, untuk diserahkan ke sekretariat MTE sesuai batas waktu yang telah diumumkan sebelumnya.

[wpdm_file id=27]

id_IDBahasa Indonesia